Membuat laporan PDF dengan Html2Pdf pada Codeigniter
Tutorial Membuat laporan PDF menggunakan HTML2PDF pada Codeigniter ini saya buat berhubung karena adanya permintaan para teman-teman forum untuk membuat contoh laporan PDF pada codeigniter, maka disini saya membuat contohnya dengan menggunakan library html2pdf.
Library ini sudah saya sertakan pada codeigniter yg sudah saya letakkan pada application/library.
Library ini sudah saya sertakan pada codeigniter yg sudah saya letakkan pada application/library.
Contoh yang saya buat ini sangat sederhana, dengan menampilkan data dari database dan mengconvert hasilnya menjadi PDF. Jika pada browser anda sudah terinstall IDM maka file pdf ini akan secara otomatis terdownload sebelum ditampilkan. Tapi jika anda tidak menggunakan IDM maka browse akan secara otomatis membuka laporannya dalam bentuk PDF oleh browser.
Berikut link download contoh membuat laporan PDF pada codeigniter.
Demikian tutorial Membuat laporan PDF pada Codeigniter pada postingan kali ini. Jika ada pertanyaan silakan tinggalkan pada komentar dibawah ini.
nampilin image gak bisa ya?? yang dari database????
ReplyDeletedatabasenya mana gan?
ReplyDeletegmn caranya jika yang mau ditampilkan hanaya isi database tertentu saja tanpa mencetak semua halaman yang tampil ??
ReplyDelete